You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
19 Petugas Gabungan Tangani Pagar Ambruk di Agro Wisata Cilangkap
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Petugas Evakuasi Pagar Ambruk di Cilangkap

Sebanyak 19 petugas gabungan yang terdiri dari petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) dan Satgas SDA Jakarta Timur mengevakuasi pagar ambruk di Agro Wisata Cilangkap, Cipayung, Jakarta Timur, Selasa (12/2).

Pagar yang ambruk sudah kita evakuasi agar tidak menghalangi jalan

Lurah Cilangkap, Dwi Ispuranto mengatakan, pagar sepanjang 16 meter tersebut ambruk akibat angin kencang dan banjir di wilayah tersebut.

"Pagar yang ambruk sudah kita evakuasi agar tidak menghalangi jalan, demikian juga puing-puingnya sudah kita bersihkan agar tidak menyumbat saluran," ujarnya.

Kawasan Agro Wisata Cilangkap Diusulkan Bisa Tampung PKL

Sementara, Kasatpel SDA Kecamatan Cipayung, Suwarno menambahkan, pihaknya hanya melakukan evakuasi, dan menggali ulang fondasi pagar serta turap yang ditargetkan rampung hingga sepekan ke depan.

"Untuk perbaikan pagarnya, menjadi kewenangan pengelola Agro Wisata Cilangkap," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1540 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1532 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1339 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1243 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pelaku UMKM di Pulau Tidung Bisa Segera Gunakan Loksem KS 02

    access_time17-01-2025 remove_red_eye900 personAnita Karyati